Perbedaan Mindset

Tolak ukur kaya sangat relatif, kecendrungan orang bisa kaya (memiliki finansial lebih terjamin), memiliki pola mindset saving konsisten bukan konsumtif.

Orang dengan mindset kaya akan mendahulukan membagi pendapatannya untuk menabung dan berinvestasi baru kebutuhan lifestylenya, sedangkan mindset orang biasa malah kebalikannya!

Maindset orang biasa akan memenuhi lifestyle & kebutuhanya lebih dulu, sehingga porsi uang yg dihabiskan lebih banyak bahkan habis, dan akan berfikir bulan berikutnya bisa cari uang lagi.

Mindset orang kaya akan menyisihkan terlebih dahulu uangnya untuk ditabung atau investasi, sisanya baru untuk lifestyle, target persentase tabungan/investasi konsisten dalam waktu lama.


Nabung di CAR 3i MEMAKSA anda MEMPUNYAI maindset ORANG KAYA


Wajib menabung Rp. 350.000 per bulan (Rp. 12.0000 per hari), akan membantu mengubah maindset anda, yg tadinya sulit menabung menjadi konsisten menabung selama 5 tahun saja, serta memiliki peluang menghasilkan INCOME bulanan dari menjalankan bisnis agensi CAR 3i.